Redaksi: Rahman.Permata
Asmat – Kapolres Asmat AKBP Wahyu Basuki, S.I.K., melalui Wakapolres Asmat Kompol Hariyono, S.H., Pimpin Olahraga Pagi Bersama Anggota Personil Polres Asmat, Bertempat Di Lapangan Apel Polres Asmat, Selasa (20/05/2025).
Dalam kesempatannya Wakapolres Asmat Kompol Hariyono, S.H., mengatakan olahraga pagi sangatlah penting bagi tubuh kita.
“Agar terhindar dari segala jenis penyakit dapat, meningkatkan produksi sel darah putih dan meningkatkan kekebalan tubuh.
“Olaraga sendirian juga dapat mengurangi stres akibat dari pekerjaan dan rutinitas sehari-hari yang melelahkan, selain itu olahraga dapat meningkatkan kualitas tidur,”Ujar Wakapolres Asmat.
Penulis : Polres Asmat